Rapat Bimbingan Teknis Penyusunan RKP Desa.
03 Agustus 2022 10:45:11 WITA
Rabu (27/07/2022) Tim Penyusun RKP Desa dan tim verifikasi desa Sepang Tahun 2023 lakukan rapat koordinasi bersama. Rapat dimulai pukul 09:00 WITA yang bertempat di Aula Pertemuan Kantor Perbekel Desa Sepang yang dihadiri oleh Ketua Tim Penyusun I Gede sugiartawan dan seluruh Tim penyusun RKP Desa Dan Tim Veripfikasi Sepang Tahun 2022.
Rapat yang dibuka langsung oleh Ketua Tim Penyusun I Gede Sugiartawan dengan menyampaikan agenda rapat dan membahas skala program-program prioritas Desa 2023 baik sekala desa maupun sekala supradesa yang menjadi prioritas utama dalam pembangunan 2023. Dan juga menekankan kepada seluruh Tim RKP Desa agar selalu berkoordinasi di setiap kesempatan serta selalu mengkonfirmasi.
Dalam rapat ini Tim RKP Desa dan Tim Verifikasi Desa sepakat bahwa dalam kegiatan penyusunan RKP Desa dilaksanakan secara berkelanjutan. Dan secepat mungkin akan melakukan tugas kerja. dan Rapat ditutup kembali oleh Kerua Tim Penyusun I Gede sugiartawan setelah tidak ada diskusi kembali.
Komentar atas Rapat Bimbingan Teknis Penyusunan RKP Desa.
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu di Desa Lokus Stunting
- Penerapan AKU ONLINE Di Desa Sepang.
- Sosialisasi Dan Komunikasi FKDM
- Fokus Cegah Keberangkatan Ilegal dan Tingkatkan Keterampilan PMI, BP2MI Gelar Sosialisasi
- Penyerahan Dokumen Kependudukan Kartu Keluarga Kepada Warga Banjar Dinas Kembang Rijasa.
- Pencairan BLT-DD Bulan September 2024.
- Sosialisasi dan Edukasi Keterbukaan Informasi Publik dengan tema "Hari Hak untuk Tahu Sedunia"atau R
Facebook Resmi Pemdes Sepang
Mohon Bantu Kami,
×