Kelanjutan Vaksin Booster Desa Sepang

01 April 2022 08:10:11 WITA

Bertempat di Gedung Dharma Bhakti Desa Sepang telah diadakan pelaksanaan jadwal vaksin lanjutan oleh Puskesmas Busungbiu II, yang dihadiri oleh Dinas Perkimta, Babinsa, Bhabinkamtibmas dan Perangkat Desa, 31/03/2022

Kegiatan yang di koordinir masing-masing KBD dan dibantu juga oleh Staff  Dinas Perkimta  untuk mengarahkan warganya ke tempat penyuntikan untuk mendapatkan Vaksin Booster. Warga cukup berbekalkan KK/KTP/kartu vaksin sebagai syarat mendapatkan Vaksin Booster. Pelaksanaan Kegiatan tetap menerapkan protokol kesehatan sesuai anjuran pemerintah.

Dan tercatat kedatangan masyarakat yang mengikuti kegiatan vaksin yang diselenggarakan di Gedung Dharma Bhakti Desa Sepang sejumlah:

  • Lansia : 14 Orang
  • Publik : 64 Orang
  • Total : 78 Orang

Perbekel Sepang I Putu Agung Mahardika, berharap Kepada Warga Desa sepang agar hadir nanti pada jadwal Vaksin Booster. Selanjutnya yang telah di jadwalkan oleh Puskesmas Busungbiu II kita tuntaskan dan kita sukseskan program vaksin ini. Dan selalu menekan kepada seluruh warga desa sepang agar selalu menerapkan kedisiplin diri menjaga protokol kesehatan.

Komentar atas Kelanjutan Vaksin Booster Desa Sepang

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

Facebook

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Facebook Resmi Pemdes Sepang

Mohon Bantu Kami, Like This !!!

×

Lokasi Sepang

tampilkan dalam peta lebih besar