Jadwal Penyisiran Vaksinasi Rabies di Desa Sepang Tahun 2019
02 Oktober 2019 11:40:23 WITA
Sumber Foto : www.google.com
Dikutip dari surat Koordinator Petugas Pertanian Kecamatan Busungbiu, Nomor : 524.3/242/PKH/Bsb/2019, tanggal 30 September 2019, perihal : Penyisiran Vaksinasi Rabies Tahun 2019, bahwa dalam rangka pencegahan penularan penyakit Rabies menuju Bali Bebas Rabies, maka akan dilakukan Penyisiran Vaksinasi Rabies. Dalam hal ini, untuk desa Sepang sendiri dijadwalkan akan dilaksanakan pada Selasa (08/10) mendatang.
Sehubungan dengan hal tersebut, diinformasikan kepada masyarakat yang memiliki HPR (Hewan Penular Rabies) seperti anjing, kucing atau kera agar mengikat/mengandangkan hewan peliharaannya guna memudahkan penanganan vaksinasi.
Komentar atas Jadwal Penyisiran Vaksinasi Rabies di Desa Sepang Tahun 2019
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Peningkatan Kapasitas Kader Posyandu di Desa Lokus Stunting
- Penerapan AKU ONLINE Di Desa Sepang.
- Sosialisasi Dan Komunikasi FKDM
- Fokus Cegah Keberangkatan Ilegal dan Tingkatkan Keterampilan PMI, BP2MI Gelar Sosialisasi
- Penyerahan Dokumen Kependudukan Kartu Keluarga Kepada Warga Banjar Dinas Kembang Rijasa.
- Pencairan BLT-DD Bulan September 2024.
- Sosialisasi dan Edukasi Keterbukaan Informasi Publik dengan tema "Hari Hak untuk Tahu Sedunia"atau R
Facebook Resmi Pemdes Sepang
Mohon Bantu Kami,
×